Kamis, 06 Maret 2025

RS Mitra Guray Petumbukan Siap Dukung Visi Misi Bupati Wujudkan Deliserdang Sehat

Jekson Turnip - Rabu, 05 Maret 2025 07:15 WIB
280 view
RS Mitra Guray Petumbukan Siap Dukung Visi Misi Bupati Wujudkan Deliserdang Sehat
(Foto Dok/dr Prem)
Bupati Deliserdang dr Asri Ludin Tambunan foto bersama dengan owner RS Mitra Guray, dr Prem Punjabi di Galang, Selasa (4/3/2025).

Diketahui beberapa fasilitas kesehatan tingkat pertama yang dapat merujuk pasien melalui surat rujukan poli yaitu Puskesmas Sialang, Klinik Pratama Pelita Bunda dan Klinik Shintia yang berada di Kecamatan Galang, Puskesmas Telun Kenas, Klinik Sifra dan Klinik Mayen yang berada di Kecamatan STM Hilir, Puskesmas Tiga Juhar yang berada di Kecamatan STM Hulu, Puskesmas Gunung Meriah yang berada di Kecamatan Gunung Meriah, Puskesmas Kotarih yang berada di Kecamatan Kotarih, Puskesmas Galang, Puskesmas Petumbukan, Klinik Puja, Klinik Zaky, SIKES Brigif, Tonkes Yonif, Klinik Sei Karang, Klinik Timbang Deli dan Klinik Kasih Ibu yang berada di Kecamatan Galang.

Sebelumnya dr Asri menyampaikan bahwa peresmian itu merupakan bentuk implementasi salah satu misinya, misi Sehat Pelayanan Publiknya. Kegiatan itu dirangkai dengan berbuka puasa bersama masyarakat Galang, yang merupakan implementasi program BERJEMUR (Bupati Bekerja Bertemu Rakyat).

"Program PATEN KALI bertujuan untuk meningkatkan pelayanan publik dengan memanfaatkan teknologi elektronik, sehingga pelayanan administrasi di tingkat kecamatan menjadi lebih efisien dan terintegrasi," terang Bupati dalam kata sambutannya.(**)

Baca Juga:

Baca Juga:
Editor
: Bantors Sihombing
SHARE:
Tags
komentar
beritaTerbaru