Sabtu, 19 April 2025

24 Petani di Simangalam Labura Terima Rp30 Juta Per Hektare Program PSR

Chairul Fahmi Matondang - Senin, 14 April 2025 15:05 WIB
1.108 view
24 Petani di Simangalam Labura Terima Rp30 Juta Per Hektare Program PSR
Foto: SNN/Chairul Matondang
Kabid Perkebunan, Dinas Pertanian Labura, Dian Suroto, terlihat tertawa menjelaskan tentang program Peremajaan Sawit Rakyat di Labura di Kantor Bupati Labura, Senin (14/4/2025).

Lalu, tambahnya, program PSR diperuntukan untuk tanaman yang berusia di atas 25 tahun, bibit ditanam ilegitim (bibit kelapa sawit yang tidak unggul) dan beberapa kriteria lainnya.

Sementara itu, Nasri, malalui pesan WhatsApp, menyebutkan, petani yang ikut program PSR dari Poktan Plamboyan sebanyak 24 petani.

Baca Juga:

Luas lahannya sekira 51,1732 Ha. Lahan itu sebelumnya, ada tanaman kelapa sawit dan mulai penanaman, Agustus 2024 lalu.

"Sampai saat ini pertumbuhan tanamannya bagus. Uang yang diterima petani masih Rp30 juta per Ha dan uang itu peruntukannya sampai siap tanam," jelas Nasri.(*)

Baca Juga:
Editor
: Donna Hutagalung
SHARE:
Tags
komentar
beritaTerbaru