
Bupati Sergai Ajak Masyarakat Bersinergi dalam Peningkatan Pendapatan Daerah
Sergai (harianSIB.com)Bupati Serdangbedagai (Sergai), H Darma Wijaya didampingi Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Sri Rahmayani dan K
Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Simalungun, Andri Rahadian, mengatakan, giat gotong royong tersebut dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1446 H/2025 M.
"Sebentar lagi kita memasuki bulan Ramadhan. Karenanya, gelar gotong royong ini dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan," ujarnya.
Baca Juga:
Dijelaskan, gotong royong itu dilaksanakan menindaklanjuti surat edaran Sekretaris Daerah Simalungun. Seluruh lingkungan Kantor Bupati Simalungun dan Kantor OPD (Organisasi Perangkat Daerah) dibersihkan.
Giat gotong royong, katanya, juga dilaksanakan di tiap kecamatan dan desa. Karenanya, para camat, lurah dan pangulu (kepala desa) diminta agar mengikutsertakan elemen masyarakat dalam kegiatan tersebut.
Baca Juga:
"Gotong royong ini diharapkan dapat menumbuhkan semangat etos kerja bagi seluruh aparatur pemerintah di lingkungan Pemkab Simalungun," pungkasnya. (**)
Sergai (harianSIB.com)Bupati Serdangbedagai (Sergai), H Darma Wijaya didampingi Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Sri Rahmayani dan K
Medan (harianSIB.com) Pemerhati GBKP Dr Drs Sada Arih Sembiring SH MH angkat bicara terkait pemilihan Ketua Umum Moderamen GBKP period
Binjai (harianSIB.com)Menjelang mudik Lebaran 1446 Hijriah, Jalan Tol BinjaiLangsa Seksi Tanjung PuraPangkalan Brandan resmi beroperasi pa
Damulipekan (harianSIB.com)Wakapolsek, Iptu P Sirait bersama sejumlah personel Polsek Kualuh Hulu dan Kades Damulipekan, Kecamatan Kualuh Se
Jakarta (harianSIB.com)PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) mempercepat pembangunan infrastruktur gas bumi untuk mendukung swasembada energi.