Senin, 23 Desember 2024

PPRSI Dukung Sahat P Tambunan

Victor R Ambarita - Sabtu, 03 Agustus 2024 21:30 WIB
889 view
PPRSI Dukung Sahat P Tambunan
Foto: Dok/PPRS Indonesia
Ketua Umum DPP PPRS Indonesia Martua Situngkir (tengah) bersama jajaran pengurus lainnya, di Medan, Sabtu (3/8/2024).

Ia juga mengimbau seluruh Pomparan Raja Silahisabungan dimanapun berada agar mendukung kepanitiaan bolahan Amak tahun 2024 di bawah kepemimpinan Sahat Parulian Tambunan, baik materil maupun moril, demi suksesnya Pesta Partangiangan dan Budaya Luhutan Bolon Pomparan Raja Silahisabungan Tahun 2024.

"DPP PPRS Indonesia mengimbau agar setiap pelaksanaan Pesta Partangiangan dan Budaya Luhutan Bolon Pomparan Raja Silahisabungan setiap tahunnya terlaksana dengan mengedepankan Poda Sagu-sagu Marlangan," ujarnya.

"Pun, kami memohon kepada Pemerintah Kabupaten Dairi, untuk memasukkan kegiatan Pesta Partangiangan dan Budaya Luhutan Bolon Pomparan Raja Silahisabungan 2024 dan Pesta Partangiangan dan Budaya Luhutan Bolon Pomparan Raja Silahisabungan tahun-tahun selanjutnya untuk memasukkan kegiatan tersebut ke dalam Anggaran Pemerintah Kabupaten (APBD), sebagai bentuk konkret dukungan pemerintah terhadap pelestarian budaya dan peningkatan bidang pariwisata di Kabupaten Dairi," pungkas Martua.

Baca Juga:

Surat pernyataan dukungan ini juga ditembuskan kepada Pemkab Dairi, seluruh DPD dan DPC PPRS Indonesia, PPRTI Indonesia, Raja-raja Turpuk Silahi Nabolak dan seluruh Pomparan Raja Silahisabungan di manapun berada.(*)

Baca Juga:
Editor
: Donna Hutagalung
SHARE:
Tags
komentar
beritaTerbaru