Jumat, 14 Maret 2025

Masyarakat Simalungun Diimbau Perketat Prokes

Redaksi - Jumat, 18 Februari 2022 17:32 WIB
309 view
Masyarakat Simalungun Diimbau Perketat Prokes
Foto: Ist/harianSIB.com
Anggota DPRD Simalungun, Histony Sijabat
Simalungun (SIB)
Masyarakat Kabupaten Simalungun diimbau memperketat penerapan protokol kesehatan (Prokes) di tengah tingginya kasus Covid-19.

Anggota DPRD Simalungun Histony Sijabat menyampaikan informasi tersebut kepada wartawan melalui telepon selulernya, Kamis (17/2).

Disampaikannya, di tengah tingginya kasus Covid-19 khususnya di Kabupaten Simalungun, upaya yang dilakukan masyarakat agar terhindar dari Covid-19 adalah dengan disiplin memakai masker, rajin mencuci tangan dan menghindari kerumunan.

Kemudian tidak kalah penting adalah mengikuti vaksinasi lengkap dan booster dalam rangka pembentukan herd immunity (kekebalan kelompok), sebutnya. (D4/a)


Sumber
: Koran SIB
SHARE:
Tags
komentar
beritaTerbaru