Sabtu, 19 April 2025

“Oktober Main Games” Ala Gen Z Jadi Bagian 10 Cara Seru Healing Gaya Timezone

Oki Lenore - Rabu, 23 Oktober 2024 16:24 WIB
121 view
“Oktober Main Games” Ala Gen Z Jadi Bagian 10 Cara Seru Healing Gaya Timezone
(Foto Dok)
Main Games: “Oktober Main Games” ala Gen-Z jadi bagian 10 cara seru healing gaya Timezone.
Jakarta (SIB)
"Oktober Main Games" trending sebab di bulan kesepuluh tersebut banyak aktivitas yang butuh healing. Soalnya, rehat sebagai cara untuk melepas stres. Berikut 10 ide 'healing' bareng teman ala Gen Z.


Binge-watching! / Movie Marathon
Nonton K-drama atau menyaksikan film favorit dari layanan Over The Top (OTT) dapat membuat lebih fresh lagi. Bisa juga nonton film klasik atau film superhero yang lagi hits.


Movie marathon bisa jadi kesempatan kamu buat tau lebih tentang film kesukaan masing-masing.

Baca Juga:

Game on: Main Game Arcade Bareng
Ke wahana Timezone menjadi pilihan sebab lokasinya memiliki banyak banget game arcade yang seru dari permainan klasik sampai yang terbaru. Mulai dari Social Bowling, Bumper Cars buat nabrak seru-seruan, sampai Laser Tag yang memacu adrenalin.


Atau dapat bermain VR Hologate, Mai Mai, dan Pump It Up untuk unjuk keahlian. Atau dapat party room unutk kegiatan pribadi seperti birthday, graduation, bridal shower, dan lain-lain.

Baca Juga:

Mengenai main gim, "Oktober Main Games" (OMG) dengan ragam genre dengan 10 Tizo, Weekend Flash Sale atau genre, Senin Seru untuk Pelajar (5 Tizo untuk semua atraksi), Rabu Mantul (3 Tizo untuk game pilihan) dan lainnya.


Pusat Hiburan Keluarga yang didirikan pada tahun 1978 di Perth, Australia itu emang terkenal dengan ragam wahana hiburan unggulan dan terkemuka di kawasan Asia-Pasifik.


Keep it Fun & Fit!
Friends who workout together, stay together! Untuk badan lebih sehat, olahraga bareng juga bisa bikin momen bonding lebih seru. Banyak pilihan kelas olahraga seperti Pound Fit, K-pop Dance Class ala Idol, Suspension TRX, Yoga, Pilates, atau Muay-Thai yang bisa kamu ikuti bareng temanmu. Alternatif lain yang populer bisa juga jogging atau Sunday Morning Ride (Sunmori) bersama.


Adventerous Menyatu dengan Alam
Bila stres dengan kondisi kota yang sumpek, perlu detox sebagai alternatif healing seperti trekking atau mendaki gunung. Pergi ke alam luas nan asri akan memberi kebahagiaan dengan pemandangan alam yang cantik, udara yang juga sejuk. Gaya ini sekain untuk mengunggah foto yang indah.


Creative Workshop
Cara baru dalam healing dengan creative workshop. Cara santai seru dengan ikutan kelas kreatif lucu seperti melukis, menjahit, tufting, kelas pottery bikin gelas atau piring aesthetic. Dari kegiatan tersebut dapat memnambah skil. Seru.

Chill di Taman sambil Piknik

Jalan-jalan di taman waktu sore bisa jadi alternatif lain buat healing yang mudah. Lebih seru bisa ajak geng kamu buat pakai OOTD yang unik, bikin selfie game kalian jadi lebih top! Bisa juga sambil bawa buku buat silent reading bareng geng kamu.


Photoshoot Squad Goals
Pergi bareng ke self-portrait photo studio, jangan lupa pilih konsep seru dan pakai outfit kece. Kamu bisa pilih tema seperti High School Party, Back to 90s, Superhero, dan lain lain. Tunjukkin kekompakan bareng bestie bisa jadi momen kekompakan yang bisa kamu share di media sosial.


Spread Positivity and Kidness!
Join bareng temen-temen di kegiatan volunteer atau voluntrip buat membantu sesama sambil belajar lebih nilai-nilai toleransi dan solidaritas. Selain nambah pengalaman berharga, volunteer ini juga bikin kamu bisa lebih solid sama teman-temanmu!


Jammin' with the Crew
Bagi pecinta musik, saatnya merapat di studio band bareng geng kamu. Ini kesempatan yang bagus buat belajar lebih banyak tentang musik.
Wisata Kuliner dari Hidden Gem sampai ke Legendaris!


Selain itu, dengan cara mengulik kuliner tapi dapat menjadi content ala food blogger bareng bestie! Apalagi kalau ternyata bisa nemu hidden gem dengan menu makanan yang enak banget, oke banget nggak sih? Ini bisa jadi momen kalian buat ngerti selera makanan satu sama lain. (**)

Editor
: Redaksi
SHARE:
Tags
komentar
beritaTerbaru